Jadwal Singapore Open 2025: 2 Ganda Putra Indonesia Unjuk Gigi

Jadwal Singapore Open 2025 yang berlangsung di Singapore Indoor Stadium, Selasa (27/05/25), ada 2 ganda putra Indonesia pada Singapore Open 2025.

Share:
Aksi Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di semifinal Thailand Open 2025. (Foto: Instagram/pbsi)
Bola
Aksi Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di semifinal Thailand Open 2025. (Foto: Instagram/pbsi)

Sportcorner.id - Jadwal Singapore Open 2025 yang berlangsung di Singapore Indoor Stadium, Selasa (27/05/25), ada 2 ganda putra Indonesia pada Singapore Open 2025.

Dua ganda putra Indonesia yang dimaksudkan adalah Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana.

Pada babak 32 besar Singapore Open 2025, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto bakal melawan ganda putra Malaysia, Nur Mohd Azriyn Ayub/Tan Wee Kiong.

Sementara itu, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana menantang Kittinupong Kedren/Dechapol Puavaranukroh (Thailand).

Sebelumnya, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto tercatat tidak pernah bertemu dengan Nur Mohd Azriyn Ayub/Tan Wee Kiong.

[Baca juga: Baru 4 Bulan Latih Malaysia, Herry IP Raih 3 Gelar: PBSI Menyesal?]

Begitu juga Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana belum sempat melawan Kittinupong Kedren/Dechapol Puavaranukroh.


Baca Juga

Tri Brata Rafflesia vs Persika Karanganyar Liga 4 2025/Laman PSSI.jpg

Daftar 8 Tim yang Promisi ke Liga 3 Musim Depan

Tiga Pemain Asing Tinggalkan Bali United

Ricky Kambuaya Timnas Indonesia di Bali/X Timnas Indonesia.

Beckham Putra Bicara Soal Persaingan di Timnas Indonesia

Real Betis 2025/X Real Betis.

Head to Head Real Betis vs Chelsea, Siapa yang Unggul?

Beckham Putra (Foto: Instagram Beckham Putra)

Cerita Beckham Putra Mendapat Panggilan Timnas Indonesia