Nasib Marselino Ferdinan Ditentukan Usai Piala Presiden

Masa depan pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan bersama Oxford United mulai menemui titik terang

Share:
Pemain Oxford United, Marselino Ferdinan/ SportCorner: Hadi Febriansyah
Bola
Pemain Oxford United, Marselino Ferdinan/ SportCorner: Hadi Febriansyah

www.sportcorner.id - Masa depan pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan bersama Oxford United mulai menemui titik terang. Meskipun saat ini masih belum sepenuhnyap pasti.

Kendati demikian, pelatih Oxford United, Gary Rowett mengatakan dirinya akan memberikan menit bermain lebih banyak kepada Marselino pada saat gelaran pramusim, termasuk pada ajang Piala Presiden ini.

Seperti diketahui, Marselino bermain pada pertandingan pertama Piala Presiden 2025 saat berhadapan dengan Liga Indonesia All Star di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Minggu (6/7/2025),

Pada laga ini, Marselino bermain cukup baik, meski dari bangku cadangan. Terlebih ini menjadi penampilan yang cukup baik lantaran musim lalu Marceng sulit mendapatkan menit bermain.

"Saya rasa dia pemain bertalenta muda. saua rasa semua pemain muda perlu waktu bermain agar bisa meningka," kata Gary Rowett.

Baca juga: Janji Pelatih Oxford United untuk Marselino Musim 2025/2026


Baca Juga

Piala Pertiwi menjadi pesta bagi para pesepak bola putri Indonesia. (Foto: Istimewa)

16 Tim Pesepak Bola Putri Berebut Gelar Juara di Kudus

Ole Romeny Oxford United vs Liga Indonesia All Star/Sportcorner Hadi Febriansyah.

Lawan Oxford United, Rahmad Darmawan Akui Pemainnya Gugup