Dikabarkan Jadi Tersangka KPK, Syahrul Yasin Limpo Pernah Bagi-bagi Uang ke Klub Liga 1 Ini?

Klub Liga 1 manakah yang pernah terima kucuran uang dari Syahrul Yasin Limpo?

Share:
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo
Bola
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo

www.sportcorner.id - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo dikabarkan ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). 

Kabar penetapan Syahrul Yasin Limpo sebagai tersangka menguat sejak Jumat (29/9/2023), tepatnya pasca penggeledahan di rumah dinasnya pada Kamis (28/9/2023) malam. 

Syahrul Yasin Limpo adalah politikus Partai Nasdem yang menduduki jabatan sebagai Mentan sejak 2019 lalu. 

Sebelum menjadi Mentan, Syahrul Yasin Limpo pernah menjabat sebagai Gubernur Sulawesi Selatan selama dua periode, tepatnya dari 2008-2018. 

Sebelumnya ia pernah menjabat sebagai Wagub Sulses pada periode 2003 hingga 2008 dan Bupati Gowa selama kurun waktu 1994-2002. 

Baca Juga: Sejumlah Wasit yang Lolos Seleksi Liga 1 Musim 2023-2024 Ternyata Enggak “Bersih-bersih Amat”

Di luar jabatannya di dunia politik, Syahrul Yasin Limpo juga pernah aktif di sepakbola. 

Saat menjabat sebagai Gubernur Sulsel, Syahrul Yasin Limpo pernah menjadi pembina klub PSM Makassar. 

Pada 2010, ia diberitakan sempat menjanjikan bonus Rp 100 juta ke para pemain PSM Makasaar jika berhasil meraup 4 poin dalam laga tandang. 

Keduanya adalah laga melawan Pelita Jaya dan Persitara Jakarta Utara. 


Baca Juga

PT Liga Indonesia Baru Lisensi Klub Profesional/SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra.

18 Klub Liga 1 Lolos Lisensi Klub Profesional

Paris Saint-Germain 2025/X PSG.

Head to Head PSG vs Arsenal, The Gunner dalam Bahaya

Madura United menang 2-1 atas Persik Kediri dalam lanjutan Liga 1 2024/2025/foto: Ofisial Madura United

Reaksi Erick Thohir Soal adanya Tuduhan Mafia Sepakbola

Inter Milan vs Barcelona/Foto: X Inter Milan

Man of the Match di Laga Inter Milan vs Barcelona

Garuda Academy/Media PSSI.

Garuda Academy Upaya PSSI Cari Pemimpin di Masa Depan