BYD menampilkan beragam kendaraan penumpang dan komersial.
Hasil Pencarian : BYD - Sportcorner
PT BYD Motor Indonesia kembali mendukung agenda pemerintah Indonesia melalui diselenggarakannya Indonesia Infrastructure and Sustainability Forum (IISF) 2025.
BYD secara khusus juga menempatkan transfer pengetahuan sebagai elemen penting untuk membangun kesadaran dan kesiapan generasi muda.
Di ajang ini, BYD memboyong kendaraan listrik lini produk andalannya, meliputi seluruh segmen mencakup premium MPV, sedan, SUV, MPV keluarga, hingga city car.
Pelita Air gandeng BYD Haka Auto beri mobil listrik bagi pelanggan setia lewat program Pelita Air High Spender mulai 1 Okt 2025.
Di ajang ini, BYD memboyong kendaraan listrik lini produk andalannya, meliputi seluruh segmen mencakup premium MPV, sedan, SUV, MPV keluarga, hingga city car.
BYD Haka Auto ungkap cara merawat baterai mobil listrik agar awet dan optimal, termasuk tips menjaga daya tahan dan performa kendaraan.
Sebagai salah satu pasar otomotif besar di Indonesia, Jawa Timur memiliki potensi tinggi bagi pertumbuhan industri kendaraan listrik.
Pada ajang ini, BYD menampilkan jajaran produk unggulannya, termasuk BYD Atto 1 yang baru diluncurkan secara nasional pada Juli 2025.
BYD dan Denza berhasil mencatatkan berbagai pencapaian yang positif.










