Jadwal Sabah vs PSM di Laga Pamungkas Piala AFC

PSM punya misi balas dendam

Share:
article
Bola

www.sportcorner.id - PSM Makassar menghadapi laga penting di matchday keenam Piala AFC Grup H melawan Sabah FC.

Pertandingan akan digelar di Stadion Likas, Kamis (14/12/2023) jam 19.00 WIB.

PSM berada di Grup H bersama, Hougang, Hai Phong dan Sabah FC. Di mana persaingan du Grup H dipastikan sudah berakhir di matchday kelima.

Hanya Sabah yang lolos ke babak selanjutnya dari Grup H. Sabah saat ini menuncaki Grup H dengan 12 poin dari lima pertandingan.

Sedangkan PSM, Hai Phong dan Hougang United sudah dipastikan tersingkir, karena mereka sudah tidak mungkin lolos ke babak selanjutnya melalui jalur runner up terbaik.  

Baca juga: Pemain Barcelona Dilarang Mandi, Kenapa Ya?

PSM saat ini menempati peringkat ketiga di Grup H dengan tujuh poin dari lima pertandingan. Sedangkan Hai Phong di posisi runner up dengan poin sama, namun unggul head to head.

Agar PSM bisa finis di posisi runner up Grup H, mereka harus bisa mengalahkan Sabah. Namun dengan catatan, Hai Phong dan Hougang berakhir dengan skor imbang.

Atau Hougang bisa mengalahkan Hai Phong.

Poin dari PSM dan Hai Phong tak dapat melewati Macarthur atau Phnom Penh Crown dari Grup E yang memiliki 12 poin.

Meski di pertandingan nanti sudah tidak menentukan, namun PSM tentu saja punya misi lain.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4