Hasil Semifinal Nusantara Open: Persib Taklukkan Persija

Persib Bandung U17 taklukkan Persija Jakarta di pertandingan semi final Nusantara Open 2023, Selasa, 19 Desember 2023.

Share:
article
Bola

Dengan begitu, babak pertama selesai dengan skor 2-1 atas keunggulan Persib Bandung U17.

Babak kedua, baik Persib maupun Persija masih bermain sengit, tetapi keduanya mulai berhati-hati dengan serangan satu sama lain.

Ada beberapa peluang yang tercipta selama babak kedua ini, tetapi baik Persin maupun Persija belum bisa menciptakan gol tambahan.

Hingga akhir babak kedua pertandingan berjalan tanpa gol, dengan begitu pertandingan selesai dengan skor 2-1.

Persib Bandung U17 dengan ini mengamankan tempat di laga final, meraka akan melawan tim Bhayangkara Presisi Indonesia di laga final nanti.

Baca juga: IBL Tokopedia 2024: 8 Pemain Mantan NBA Ramaikan Liga IBL


Baca Juga

Persib Waspadai Wajah-wajah Baru di Skuat Persis

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil