Eks Kiper ManCity Pernah Jadi Pelatih di Fluminense

Manchester City berhadapan dengan Fluminense di final Piala Dunia Antarklub

Share:
article
Manchester City bertemu Fluminense di final Piala Dunia Antarklub 2023.
Bola
Manchester City bertemu Fluminense di final Piala Dunia Antarklub 2023.

www.sportcorner.id - Manchester City menantang Fluminense FC dalam pertandingan final Piala Dunia Antarklubl 2023.

Pertandingan akan digelar di King Abdullah Sport City, Arab Saudi Sabtu (23/12/2023), jam 01.00 WIB.

Manchester City lolos ke final Piala Dunia Antarklub usai mengalahkan Urawa Red Diamonds 3-0.

Sedangkan Fluminense menyingkirkan Al-Ahly 2-0.

Ini akan menjadi pertemuan pertama bagi Manchester City dan Fluminense. Namun terlepas dari hal tersebut, ternyata Manchester City dan Fluminense memiliki hubungan sejarah pemain.

Dikutuip dari laman Manchester City, The Citizens dan Fluminense ternyata dihubungkan dengan satu nama yakni Charlie Williams.

Baca juga: Daftar Klub Pendiri PSSI, Salah Satunya Persib

Charlie Williams merupakan penjaga gawang Manchester City di tahun 1894.

Kiper kelahiran 1873 ini membuat 232 penampilan bersama Manchster City sebelum ia pergi pada 1902.

Williams kemudian melanjutkan kariernya di Tottenham Hotspur, Norwich City dan Brentford.

Selama menjadi pemain, Williams mencatatkan namanya sebagai kiper pertama yang mencetak gol dari permainan terbuka saat bermain untuk Manchester City.

Setelah pensiun sebagai pemain, Williams kemudian menjadi pelatih. Ia pernah dua tahun menjadi pelatih Timnas Denmark selama dua tahun.


Baca Juga

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak