Ogah Duel Indonesia vs Korsel Terwujud, Hati Shin Tae-yong Terbagi?

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mentargerkan timnya bisa melaju ke babak 16 besar Piala Asia 2023 nanti.

Share:
Bola

Shin Tae-yong sendiri punya kisah manis bersama timnas Korsel yang sempat ia pimpin selama kurang lebih setahun.

Prestasi terbaiknya bersama Taegeuk Warriors adalah lolos ke putaran final Piala Dunia 2018 yang diwarnai dengan kemenangan atas Jerman di fase grup.

Baca juga: Tim Termewah Piala Asia: Jepang Nomor 1, Indonesia Ungguli Malaysia

Akan tetapi Shin Tae-yong harus melupakan sejenak itu semua ketika Piala Asia 2023 bergulir.

 Misi berat membawa timnas Indonesia menghadapi Jepang, Irak, dan Vietnam di ronde pertama sudah menantinya.


Baca Juga

Pro League Futsal 2024/2025/ Media PFL

Jadwal & Link Live Streaming PFL 2024/2025 Pekan Kedelapan

Pelatih PEC Zwolle, Johnny Jansen, yang dikaitkan dengan Bali United (Foto: instagram/@peczwolle)

Teco Angkat Kaki, Bali United Gaet Pelatih PEC Zwolle

Malut United 2025/ X Malut United

Hasil Liga 1 Malut United Tunda Pesta Juara Persib

Hasil Bali United vs Dewa United di Liga 1 2024/2025 (Foto: instagram/@baliunitedfc)

Hasil Liga 1 Barito Putera vs Dewa United, Persib Juara?