Kabar Saddil Dicoret dari Timnas Indonesia, Netizen Senggol Dendy

Sebelumnya yang dicoret adalah Adam Alis dan Arkhan Fikri

Share:
article
Saddil Ramdani berduel dengan pemain lawan dalam laga ujicoba timnas Indonesia vs Libya di Stadion Titanic Mardan, Antalya, Turki, 2 Januari 2024 (dok.PSSI)
Bola
Saddil Ramdani berduel dengan pemain lawan dalam laga ujicoba timnas Indonesia vs Libya di Stadion Titanic Mardan, Antalya, Turki, 2 Januari 2024 (dok.PSSI)

"Kebanyakan winger ini tim, jadi wajar yang kena Saddil. Tapi The Lord D selalu aman posisinya," tulis Tuyyuull.

"Menentukan pemain yang dibawa saja bingung...Apalagi menentukan formasinya...#styout," tulis Jogja_menyapa.

"STY mikir apaan sih, kenapa Saddil? Kan masih ada lord Dendy yang bisa dicoret," tulis txtfromkirana.

"Kok gak Dendy yang dicoret???Jelas secara kualitas Saddil jauh di atas Dendy, kenapa malah dicoret??Harus ada penjelasan langsung dari STY ini," tulis Sithik_edheng.

Sementara itu, Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 tergabung di Grup D bersama Jepang, Irak dan Vietnam.

Laga pertama Timnas Indoensia akan berlangsung, Senin (15/1/2024) melawan Irak.

Piala Asia 2023 Qatar berlangsung pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4