Link Live Streaming Napoli vs Salernitana, Kick Off Pukul 21.00 WIB

Berikut ini link live streaming pertandingan antara Napoli vs Salernitana dalam lanjutan Serie A, Sabtu (13/1/2024) malam WIB.

Share:
article
Napoli menjamu Salernitana di Stadio Diego Armando Maradona, Sabtu (13/1/2024)/dok. Vidio.
Bola
Napoli menjamu Salernitana di Stadio Diego Armando Maradona, Sabtu (13/1/2024)/dok. Vidio.

www.sportcorner.id - Berikut link live streaming pertandingan antara Napoli vs Salernitana dalam lanjutan Serie A, Sabtu (13/1/2024) malam WIB.

Pertandingan tersebut dijadwalkan berlangsung di Stadio Diego Armando Maradona, pada pukul 21.00 malam WIB.

Napoli yang berstatus tim tuan rumah tengah dalam performa yang kurang konsisten dalam lima pertandingan terakhir di liga.

Tercatat, I Partenopei hanya meraih satu kemenangan dalam lima pertandingan terakhir di Serie A.

Kemenangan terakhir Napoli di Serie A terjadi pada 17 Desember 2023 lalu saat menjamu Cagliari.

[Baca juga: Belum Bisa Tampil Sesuai Harapan di MU, Antony Dibela Ten Hag]

Saat itu, Victor Osimhen dkk. menang dengan skor akhir 2-1.

Adapun sang lawan, Salernitana juga tak berbeda jauh dari Napoli.

Klub berjuluk I Granata itu saat ini jadi juru kunci Serie A dengan 12 poin dari 19 pertandingan.

Dalam lima pertandingan terakhir, Salernitana juga hanya sanggup meraih satu kemenangan.

Kemenangan itu diraih kala berhadapan dengan Hellas Verona pada 31 Desember 2023 lalu.

[Baca juga: Profil Yoshimi Yamashita, Wasit Perempuan Pertama Pimpin Piala Asia]


Baca Juga

Gustavo Franca Persija/Hadi Febriansyah

Persija Jakarta Lepas Gustavo Franca

Jani Alaeddine Ajaraie usai Gabung Persija Jakarta

Alaeddine Ajaraie/Foto: Persija

Persija Gaet Amunisi Baru Lagi, Bomber Asal Maroko

Drawing ASEAN Hyundai Cup 2026/Foto: Kemenpora

Tanggapan AFF usai Undian ASEAN Hyundai Cup 2026

John Herdman

Tanggapan John Herdman Hasil Undian Piala AFF 2026