Jadwal dan Link Live Streaming Liga Futsal Pro Indonesia, 21 Januari

Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming Liga Futsal Profesional Indonesia pada Minggu (21/1/2024).

Share:
article
Jadwal pertandingan Liga Futsal Profesional Indonesia.
Bola
Jadwal pertandingan Liga Futsal Profesional Indonesia.

www.sportcorner.id - Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming pekan kedelapan Liga Futsal Profesional Indonesia pada Minggu (21/1/2024).

Pertandingan pekan kedelapan digelar di Gelora Bumi Kaktus Palu, Sulawesi Tengah, sejak Sabtu (20/1/2024).

Pada hari ini, terdapat empat pertandingan yang akan dimainkan sejak pukul 11.00 siang WIB.

Pertandingan pembuka mempertemukan Unggul FC melawan Black Steel FC.

Black Steel FC baru saja menelan hasil minor pada pertandingan kemarin di mana mereka takluk 2-4 dari Bintang Timur Surabaya.

[Baca juga: Link Live Streaming Australian Open 2024: Djokovic vs Mannarino]

Pertandingan selanjutnya adalah Bintang Timur Surabaya vs Fafage Banua pada pukul 13.00 siang WIB.

Bintang Timur Surabaya berpotensi naik ke puncak klasemen sementara Liga Pro Indonesia jika berhasil meraih poin penuh.

Pertandingan ketiga mempertemukan Giga FC melawan tim tuan rumah, Moncongbulo, pada pukul 15.00 sore WIB.

Giga FC saat ini menjadi penghuni dasar klasemen sementara Liga Futsal Pro Indonesia dengan tiga poin.

Laga antara Halus FC vs Pendekar United jadi partai penutup pekan kedelapan Liga Futsal Pro Indonesia.

[Baca juga: Fahry Septian Gagal Antar SKV Montana ke Final Bulgaria Cup 2023/2024]


Baca Juga

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa