Diidamkan Man United, Zinedine Zidane Malah Kode Gabung Juventus

Manchester United dilaporkan mempertimbangkan Zinedine Zidane sebagai calon manajer baru mereka namun yang bersangkutan belum tentu mau.

Share:
article
Bola

"Sebagai pelatih saya belajar banyak dari (Marcelo) Lippi dan Carlo Ancelotti," beber Zinedine Zidane pada Sky Italia dan DAZN.

"Lippi adalah yang pelatih pertama yang percaya pada saya dan menawarkan bermain di Italia. Dia membawa saya ke Juventus dan menjadikan saya pemain hebat. Saya berhutang budi," tambahnya lagi.

"Segala sesuatu mungkin untuk terjadi. Suatu hari nanti saya ingin jadi manajer di Italia," pungkas pria asal Prancis tersebut.

Baca juga: Rezim Baru Man United Diklaim Sudah Yakin Pecat Ten Hag Musim Depan

Menyusul musim yang kurang konsisten di 2023/2024, Juventus bisa saja mengakhiri kerja sama periode kedua dengan Massimiliano Allegri dan dengan begitu Zidane bisa pulang ke Turin.

Bila skenario itu jadi nyata maka Manchester United harus rela mencari kandidat manajer anyar lain. Nama-nama yang juga mereka minati adalah Julian Nagelsmann dan Roberto De Zerbi.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib