Demi Timnas Indonesia U-23, Kompetisi Liga 1 Ditunda

Demi timnas Indonesia U-23, kompetisi Liga 1 untuk sementara ditunda. Demikian keputusan rapat Exco.

Share:
article
Bola

"Jadi kita untuk satu sisi mengamankan juga dan supaya klub-klub yang pemainnya dipanggil ke timnas tidak merasa dirugikan dan juga agar timnas kita bisa lengkap," katanya.

Jalan tengah yang diambil PSSI adalah menunda kompetisi Liga 1 hingga Piala Asia U-23 rampung.

"Maka kita mengambil keputusan untuk menunda sementara Liga 1. Jadi ini adalah langkah yang diambil untuk menyelamatkan dua-duanya. Supaya klub jangan terganggu karena ada pemain yang diambil timnas sehingga mereka tetap bisa nanti pada saatnya full bermain," ucapnya.

[Baca Juga: Hubner Tak Dimainkan, Netizen Geruduk Instagram Cerezo Osaka]

"Di sisi lain, timnas juga bisa amanlah begitu. Ini adalah langkah terbaik untuk semua," pungkasnya.

Di Piala Asia U-23, Indonesia berada di Grup A bersama tuan rumah Qatar, Yordania, dan Australia.

PSSI menargetkan Shin Tae-yong lolos ke babak 16 besar. Tapi, Ketua Umum PSSI Erick Thohir berharap Indonesia bisa masuk empat besar sehingga lolos ke Olimpiade Paris 2024.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso