Tunda Liburan Lebaran dengan Keluarga demi Persib Bandung

Banyak pemain kompetisi Liga 1 tak bisa merasakan liburan Lebaran dengan keluarga karena harus latihan.

Share:
article
Gelandang Persib, Abdul Aziz Harus Menunda Liburan dengan Keluarga di Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah
Bola
Gelandang Persib, Abdul Aziz Harus Menunda Liburan dengan Keluarga di Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah

Seperti biasanya, Aziz memaksimalkan hari raya denganmelepas rindu dengan sanak saudara dan mencicipi hidangan khas Idul Fitri.

Selain itu momen penting lainnya bagi Aziz adalah ziarah ke makam orang tuanya.

[Baca Juga: BAC 2024: Rinov/Pitha Tumbang, Wakil Indonesia Sisa 5]

"Pagi setelah salat Ied, ziarah ke makam orang tua dan kumpul keluarga di rumah," pungkasnya.

Saat ini Persib ada di peringkat dua klasemen Liga 1 dengan mengemas 55 poin dari 30 pertandingan.

Posisi Persib di posisi dua belum aman karena hanya peringkat satu hingga empat yang lolos ke babak championships series.


Baca Juga

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa