Hasil Qatar vs Jepang: Samurai Biru ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

Jepang jadi tim pertama yang melaju ke semifinal Piala Asia U-23 2024 usai mengalahkan Qatar 2-4 pada Kamis (25/4/2024) malam WIB di Jassim bin Hammad Stadium.

Share:
article
Bola

Baru pada menit ke-67 Jepang bisa membangun momentum lagi setelah Seiji Kimura menanduk masuk umpan sepak pojok Rihito Yamamoto. Skor 2-2 bertahan hingga 90 menit usai.

Pada paruh pertama extra time tepatnya pada menit ke-101 Jepang berhasil unggul kembali 3-2 lewat Hosoya yang melepaskan tembakan datar yang tak mampu diblok kiper Qatar.

Di menit ke-113 Jepang sukses menambah keunggulan menjadi 4-2 lewat gol Kotaro Ochino. Setelahnya tidak ada gol tambahan lagi di laga Qatar vs Jepang.

Baca juga: Jelang Hadapi Indonesia, Media Korea Puji Jam Terbang Tinggi Witan Cs

Belum diketahui siapa yang akan jadi lawan Jepang di semifinal Piala Asia U-23 2024 karena masih harus menunggu hasil laga delapan besar lain yakni Irak vs Vietnam (26/4/2024).

Samurai Biru dalam jalur yang tepat untuk mengulang sukses mereka di edisi 2016 dimana gelar juara berhasil diamankan.

Statistik Qatar vs Jepang

Tembakan: 10-22
Tembakatn Tepat Sasaran: 2-7
Penguasaan Bola: 26%-74%
Umpan: 251-663
Umpan Akurat: 57%-87%
Pelanggaran: 12-21
Kartu Kuning: 3-3
Kartu Merah: 1-0
Offside: 0-2
Sepak Pojok: 3-10
 


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib