Statistik Laga Korsel vs Indonesia: Garuda Muda Lolos ke Semifinal

Berikut statistik pertandingan Korea Selatan U-23 vs Indonesia U-23 di laga perempat final Piala Asia U-23 2024, Jumat (26/4/2024) dinihari WIB.

Share:
article
Laga Korea Selatan U-23 vs Indonesia U-23 di perempat final Piala Asia U-23 2024
Bola
Laga Korea Selatan U-23 vs Indonesia U-23 di perempat final Piala Asia U-23 2024

Sayangnya, upaya tersebut belum berbuah manis. Sebab, tembakan Arhan melambung ke atas gawang Korsel.

Pada menit ke-70, Lee Young-jun mendapatkan hukuman kartu merah dari wasit Shaun Evans.

Setelah dicek melalui VAR, Lee Young-jun dianggap melanggar Justin Hubner lantaran menekelnya saat menggiring bola.

Alhasil, Lee Young-jun ditarik keluar oleh wasit dan membuat Korsel U-23 bermain dengan 10 pemain saja.

Di menit ke-83, Jeong Sang-bin berhasil membuat Korsel menyamakan kedudukan menjadi 2-2.

Baca juga: [Statistik SC Heerenveen vs PSV Eindhoven: Klub Thom Haye Hancur Lebur!]

Pelatih Korea Selatan U-23 Hwang Sun-hong mendapatkan kartu merah lantaran memprotes wasit Shaun Evans di menit ke-98.

Skor masih imbang 2-2. Alhasil, pertandingan Korea Selatan U-23 vs Indonesia U-23 dilanjutkan ke babak extra time.

Di perpanjangan waktu 15 menit, masih belum ada tambahan gol dari kedua tim.

Pada menit ke-110, tembakan Jeam Kelly Sroyer hampir saja membuat kedudukan Indonesia menjadi 3-2. Namun, tendangan jarak jauh Kelly melambung ke atas gawang Korsel.

Peluang Timnas Indonesia lewat tendangan Nathan Tjoe-A-On masih belum berbuah gol. Sebab, si kulit bundar yang ditembakkan Nathan meleset ke kiri gawang Baek Jong-bum.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4