Ipswich Promosi Premier League, Baggott jadi Pemain Indonesia Pertama?

Ipswich Town mengunci tiket promosi ke Premier League 2024/2025 mendatang dan ini bisa jadi kesempatan bagus bagi Elkan Baggott.

Share:
article
Federasi sepakbola Inggris (FA) bisa saja menjatuhkan larangan bermain untuk Elkan Baggot meski Blackpool lolos ke ronde kedua Carabao Cup 2024/2025.
Bola
Federasi sepakbola Inggris (FA) bisa saja menjatuhkan larangan bermain untuk Elkan Baggot meski Blackpool lolos ke ronde kedua Carabao Cup 2024/2025.

Perannya memang hanya sebagai penggawa muda pelapis untuk kompetisi piala namun tetap ada kans rekor pemain Indonesia pertama Premier League ia dapatkan.

Kontrak Elkan Baggott dan Ipswich Town masih tersisa setahun lagi sampai Juni 2025.

Baca juga: Hasil Final Piala Asia U-23 Jepang vs Uzbekistan: Samurai Biru Juara!

Bila tidak dilepas pada musim panas nanti, ia masih bisa ikut ke Premier League yang memang sulit ditembus para pemain Asia.

Indonesia belum pernah punya wakil di sana meski sejak 1992 sudah ada 68 negara mengirim pemain.

Tandem Baggott di timnas Indonesia, Jordi Amat, memang sempat merumput untuk Swansea City pada 2013-2017 namun saat itu ia masih memegang paspor Spanyol.

Menarik untuk menanti bagaimana keputusan Ipswich mengenai status Baggott dalam skuad mereka jelang promosi ke Premier League 2024/2025.

Penampilan apiknya bersama Bristol Rovers di League One belum tentu membuat manajemen mengajaknya bertahan mengingat gap level kedua kompetisi yang besar.

Baca juga: Sindiran Justin Hubner untuk Suporter Timnas Indonesia yang Julid
 


Baca Juga

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League