Statistik Ratchaburi vs Port FC, Asnawi Cetak Assist tapi Gagal Menang

Berikut statistik Ratchaburi FC vs Port FC di laga lanjutan Liga 1 Thailand 2023/24 pada Minggu (19/05/2024).

Share:
article
Asnawi Mangkualam baru akan menjalani musim penuh pertamanya di Liga Thailand bersama Port FC namun sang bek kanan timnas Indonesia sudah tunjukkan prospek apik.
Bola
Asnawi Mangkualam baru akan menjalani musim penuh pertamanya di Liga Thailand bersama Port FC namun sang bek kanan timnas Indonesia sudah tunjukkan prospek apik.

www.SportCorner.id – Berikut statistik Ratchaburi FC vs Port FC di laga lanjutan Liga 1 Thailand 2023/24 pada Minggu (19/05/2024).

Pertandingan antara Ratchaburi vs Port FC di laga pekan ke-29 Liga 1 Thailand 2023/24 berlangsung di Mitr Phol Stadium pukul 19.00 WIB.

Tuan rumah berhasil menahan imbang Port FC dengan skor 2-2 di laga yang berlangsung sengit.

Sejak pertandingan dimulai, Ratchaburi mampu mengambil kendali permainan dan tampil menyerang.

Hasilnya pun tiba di menit ke-15 usai penyerang asingnya, Tyronne del Pino, mencetak gol dan membuat Ratchaburi unggul 1-0 atas Port FC.

Baca juga: Profil Oxford United, Klub Milik Erick Thohir yang Promosi

Meski sempat tertinggal di menit ke-15, Port FC mampu menyamakan kedudukan 19 menit kemudian lewat Worachit Kanitsribampen (34’).

Gelandang serang Port FC itu mampu mencetak gol penyama kedudukan berkat assist dari Wing Back andalan Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam.

Usai gol penyama kedudukan itu, Port FC bermain ngotot dan mampu membuat tuan rumah kocar-kacir.

Pada menit ke-39, Port FC mendapat hadiah penalti usai Kevin Deeromram dilanggar di kotak 16.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4