Statistik Babak 1 Indonesia vs Australia: Garuda Main dengan 10 Pemain

Berikut statistik pertandingan babak pertama Indonesia vs Australia di laga semifinal Piala AFF U-16 2024.

Share:
article
Timnas Indonesia U-16 Lawan Australia di Semifinal Piala AFF U-16
Bola
Timnas Indonesia U-16 Lawan Australia di Semifinal Piala AFF U-16

Bola yang dilesakkan Amlani mengarah ke sudut kanan dan tidak mampu dihalau oleh kiper.

Berkat gol tersebut, Australia berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1 dari Indonesia.

Empat menit kemudian, Raihan kembali mendapatkan kartu kuning kedua alias kartu merah.

Hal itu dikarenakan Raihan dianggap menekel Amlani Tatu yang tengah menggiring bola.

Alhasil, Raihan terpaksa dikeluarkan dari lapangan dan membuat skuat Garuda Remaja bermain dengan 10 orang pemain.

Baca juga: [Swansea City Sambut Nathan Tjoe-A-On, Masuk Skuad Musim Ini?]

Di menit ke-47, Australia berhasil menggandakan keunggulan menjadi 2-1 lewat gol yang dicetak Quinn Macnicol.

Semenit kemudian, Gholy mampu mengukir brace dan membuat kedudukan Indonesia menjadi 2-2 dari Australia.

Berikut susunan pemain Timnas Indonesia U-16 vs Australia U-16:

Sebelas Pertama

Mhd Nur Ichsan, I Putu Panji Apriawan, Mathew Ryan Baker, Evandra Florasta, Muhamad Zahaby Gholy, Nazriel Alfaro Syahdan, Mochamad Mierza Firjatullah, Fadly Alberto Hengga, Daniel Alfrido, Fabio Azkairawan, dan Raihan Apriansyah Sudrajat

Cadangan

Rendy Razzaqu Mochtar, Dafa Al Gasemi Setiawarman,, Dafa Zaidan El Fikri, Ida Bagus Putu Cahya Pramana, Lucas Raphael Lee, Andi Faith Jamaludin Rachman, Azizu Milanesta, Muhamad Al Gazani Dwi Sugandi, Yohanes Dimas Gandrung Satya, Tristan Raissa Ibrahim, Josh Holong Junior, dan Fandi Ahmad Muzaki.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib