Profil Han Willhoft-King, Pemain Keturunan yang Kini Gabung Man City

Berikut profil Gabriel Han Willhoft-King, pemain keturunan Indonesia yang direkrut Manchester City.

Share:
article
Han Willhoft-King, Pemain Keturunan Indonesia yang Gabung Manchester City
Bola
Han Willhoft-King, Pemain Keturunan Indonesia yang Gabung Manchester City

www.sportcorner.id - Berikut profil Gabriel Han Willhoft-King, pemain keturunan Indonesia yang direkrut Manchester City.

Nama Han Willhoft-King memang sudah tidak asing di telinga para pecinta sepak bola Indonesia.

Gabriel Han Willhoft-King merupakan pemain keturunan yang memiliki darah Indonesia dari sang ibu.

Menurut pakar bursa transfer, Fabrizio Romano, pemain berusia 18 tahun itu bergabung dengan Manchester City.

"Manchester City setuju mendatangkan gelandang kelahiran 2006 dengan talenta luar biasa untuk tim U-19," tulis Fabrizio Romano pada Selasa (2/7/6/2024) malam WIB.

Baca juga: [Gabung Man City, Han Wilhoft-King Tulis Pesan Haru untuk Tottenham]

"Gabriel Han Wllhoft-King meninggalkan Tottenham beberapa minggu lalu dan ia gabung Manchester City dengan kontrak selama dua tahun," lanjutnya.

Sejatinya, Willhoft-King merupakan jebolan akademi Tottenham Hotspur. Ia telah bermain untuk tim U-18 Spurs sejak musim 2021/2022.

Ia didatangkan Manchester Biru dengan status bebas transfer.

Willhoft-King akan bermain di tim U-19 The Cityzens terlebih dahulu sebelum dipromosikan ke tim senior.

Proses transfer pun hampir rampung. Ia dijadwalkan untuk segera menjalani tes medis di Manchester City sekaligus menyelesaikan proses transfernya.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4