Piala Eropa 2024: Jadwal dan Head to Head Inggris vs Swiss

Timnas Inggris vs Swiss akan berhadapan di laga perempat final Piala Eropa 2024.

Share:
article
Timnas Inggris/ X England
Bola
Timnas Inggris/ X England

Baca juga: Statistik Piala Eropa 2024 Spanyol vs Jerman: Olmo Habisi Der Panzer!

"Inggris mencapai final tiga tahun lalu dan semua orang tahu betapa bagusnya mereka dan betapa hebatnya pemain mereka. Sekarang tinggal kami bagaimana membuat tim besar gagal," ujar dia.

Secara statistik, dalam lima pertemuan terakhir Inggris meraih empat kemenangan sedangkan satu laga berakhir imbang.

Head to head:

- (27/3/2022): Inggris 2-1 Swiss
- (9/6/2019): Swiss 0-0 Inggris
- (12/9/2018): Inggris 1-0 Swiss
- (9/9/2015): Inggris 2-0 Swiss
- (9/9/2014) Swiss 0-2 Inggris

5 pertandingan terakhir Inggris

- (8/6/2024) Inggris 0-1 Islandia
- (17/6/2024): Serbia 0-1 Inggris
- (20/6/2024): Denmark 1-1 Inggris
- (26/6/2024): Inggris 0-0 Slovenia
- (30/6/2024): Inggris 2-1 Slovakia

5 pertandingan terakhir Swiss

- (8/6/2024): Swiss 1-1 Austria
- (15/6/2024): Hungaria 1-3 Swiss
- (20/6/2024): Skotlandia 1-1 Swiss
- (24/6/2024): Swiss 1-1 Jerman
- (29/6/2024): Swiss 2-0 Italia.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4