Profil Dion Markx, Pemain Naturalisasi Timnas U-20 yang Digaet PSSI

Berikut profil dari Dion Markx, pemain sepakbola keturunan Indonesia yang dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia U-20.

Share:
Profil Dion Markx, Pemain Abroad yang Digaet PSSI untuk Naturalisasi
Bola
Profil Dion Markx, Pemain Abroad yang Digaet PSSI untuk Naturalisasi

www.sportcorner.id - Berikut profil dari Dion Markx, pemain sepakbola keturunan Indonesia yang dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia U-20.

Skuad Indonesia U-20 sukses menarik perhatian penggemar sepakbola Tanah Air setelah diketahui menambahkan sejumlah pemain abroad untuk di naturalisasi.

PSSI diketahui akan secepatnya menaturalisasi tiga pemain diaspora untuk bermain bersama Timnas Indonesia U-20.

Melansir dari pernyataan manajer timnas U-17 dan U-20, Ahmad Zaki, proses naturalisasi tersebut akan dilakukan secepat mungkin.

Nama sejumlah pemain asing yang akan dinaturalisasi adalah Tim Henri Victor Geypens, Hinoke Mauresmo Johanes, dan Dion Markx.

Baca Juga: [Ini 3 Pemain Diaspora yang Segera Dinaturalisasi untuk Timnas U-20]

Sebelumnya, ketiga pemain itu telah tampil bersama skuat Garuda Muda di ajang Toulon Cup 2024 beberapa waktu lalu.

Dion Markx menjadi salah satu nama pemain yang direkomendasikan oleh pelatih Indra Sjafri untuk dipanggil memperkuat Timnas Indonesia U-20.

Namun, Zaki belum bisa memastikan Dion dkk. dapat tampil di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 yang berlangsung pada 21-29 September 2024 mendatang.

Di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Indonesia berada di Grup F bersama Maladewa, Timor Leste, dan Yaman. Babak kualifikasi akan digelar di Jakarta.


Baca Juga

Borneo FC vs Arema FC di final Piala Presiden 2024/ X Arema FC

SUGBK Hanya Dipakai Untuk Laga Pembuka Piala Presiden 2025

Pelatih Persita Tangerang, Fabio Lefundes. (Foto: Instagram/persitaofficial)

Fabio Lefundes Resmi ke Borneo FC

Pemain Persib Bandung, Kakang Rudianto saat membela Timnas Indonesia/Instagram

Lima Pemain Persib Dipanggil TC Timnas U-23

Konferensi Pers Piala Presiden 2025/SportCorner Muhammad Nurhendra Saputra.

Jadwal Lengkap Piala Presiden 2025

Arema FC Latihan di Stadion Manahan 2025/X Arema FC.

Piala Presiden 2025: Arema FC & Oxford United Di Grup A

Erick Thohir dan Gianni Infantino/Foto: IG Erick Thohir

PSSI Dapat Penghargaan dari FIFA