Wakil Presiden Argentina Dukung Aksi Rasis Enzo Fernandez

Buntut dari skandal rasisme Enzo Fernandez semakin menjadi panjang usai Wakil Presiden Argentina, Victoria Villarruel, buka suara.

Share:
article
Wakil Presiden Argentina Dukung Aksi Rasis Enzo Fernandez
Bola
Wakil Presiden Argentina Dukung Aksi Rasis Enzo Fernandez

"Mungkin tidak ada pemain Argentina yang harus mencoba peruntungan di Inggris atau Prancis karena wakil presiden mereka menyarankan mereka untuk melanggar hukum di negara tersebut." tulis akun @poynej62.

Baca Juga: [Profil Cavan Sullivan, Pecahkan Rekor Pemain Termuda di MLS]

Tidak sedikit netizen yang menyatakan bahwa pernyataan politisi perempuan tersebut memalukan.

Sebab, dunia sepakbola tidak seharusnya dicampuri dengan ranah politik. Ucapan Victoria Villarruel pun menuai kecaman dari para fans.

Sebab, Enzo Fernandez sebagai sosok pelaku dalam kasus rasisme ini telah merilis permintaan maaf yang diunggah pada Insta Story, Rabu (17/7/2024).

Namun, Victoria Villaruel merasa bahwa para pemain Timnas Argentina telah berjasa kepada negaranya melalui prestasi mereka di dunia sepakbola. Maka dari itu, ia membela Enzo Fernandez dalam kasus ini.


Baca Juga

Timnas Malaysia/Foto: X FAM

Banding Ditolak FIFA, FAM Bakal Lanjut ke CAS

Persebaya Surabaya

Kunci Kemenangan Persebaya Lawan Persis Solo

Ketum Futsal Apresiasi Dukungan PSSI dan Kemenpora

Persib Bandung

Persib Waspadai Performa Apik Bali United

Kunci Kemenangan Persija Lawan PSBS Biak

Persija Jakarta/Foto: Persija.id

Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, Pukul 19.00 WIB

Trio Brasil Dominasi Topskor Super League 2025/2026