Lagi Liburan, Mykhailo Mudryk Sibuk Klarifikasi Rumor Pacaran

Nama Mykhailo Mudryk tengah menjadi bahan perbincangan oleh para pecinta sepakbola internasional di media sosial.

Share:
article
Aksi Kocak Mykhailo Mudryk Sibuk Klarifikasi Rumor Pacaran / X Presenter Noah
Sportainment
Aksi Kocak Mykhailo Mudryk Sibuk Klarifikasi Rumor Pacaran / X Presenter Noah

Baca Juga: [Jay Idzes Jadi Model Majalah Indonesia, Tampil Berkelas Banjir Pujian]

"Bruhv Mudryk adalah seorang komedian," tulis akun @SeewhyChels.

"Aku pikir dia ga butuh humas. Dia adalah humas untuk dirinya sendiri," tulis @RegistaDeep.

"Aku cinta pria ini. Terlalu lucu," tulis akun @MobyChe.

"wwwkwk aneh bet mudryk alay," tulis akun @matsonmount.

"Kak mudik masih single coy," tulis akun @rndmtxt22.

Baca Juga: [Proliga Rampung, Shella Bernadetha Isi Waktu Dukung Persib Bandung]

Sebelumnya, pesepakbola asal Ukraina itu juga ramai dibicarakan usai mengubah penampilan barunya.

Mudryk memamerkan potongan rambut barunya dengan selfie yang diunggah pada story akun Instagram pribadinya.

Ia sukses mencuri perhatian karena sebelum kini tampil percaya diri dengan rambut cepak ia memiliki rambut gondrong.

Penampilan barunya tersebut bertujuan untuk menyambut musim baru bersama Chelsea.


Baca Juga

FC Barcelona Cetak Sejarah di YouTube

Daftar Pemain Terbaik Paruh Musim LALIGA 2025/2026

Pemain Persija Kena Tipu saat Belanja Online

Kampanye #PersibUntukSumatera Diperpanjang

Komentar Julio Cesar soal Store Baru Persib di Garut

Ronaldo Beli 2 Rumah Mewah di Pulau Pribadi

Ciro Alves Ajukan Permohonan Jadi WNI

Tata Cara Ikut Lelang Jersey Persija via Instagram

Persija Lelang Jersey untuk Korban Bencana Sumatera

Jakmania Bikir Rekor di Laga Persija vs PSIM