Update Nomor Punggung Pemain, IG Suwon FC Diserang Netizen

Instagram Suwon FC kembali dibanjiri oleh tuntutan netizen yang meminta pemain Timnas Indonesia, Pratama Arhan, untuk diberikan menit bermain.

Share:
article
Pratama Arhan Jadi Model Jersey Ketiga Suwon FC (Foto: IG Suwon FC)
Bola
Pratama Arhan Jadi Model Jersey Ketiga Suwon FC (Foto: IG Suwon FC)

"Kasih menit bermain buat arhan, jgn cari follower doang," tulis akun @irfan_permanakusuma.

"Arhan kau pulangin ke orangtuanya aja,jgn kau gantung nasibnya," tulis akun @mahmudin8517.

Baca Juga: [Momen Sandy Walsh Nyanyi Indonesia Raya saat Nyetir Mobil di Belgia]

"Klo arahan gak pernah dimainkan tandanya arhan harus meningkatkan lagi kualitasnya agar bisa bersaing apalagi mungkin masih terkendala bahasa. Semangat arhan..." tulis akun @djoko_jackie.

"Kita lihat pemirsa tahun ini perkembangannya," tulis akun @aginsyan.

"Gk ppa arhan gak di beri menit bermain smasekali juga, yg penting di timnas tetep gacor," tulis akun @iyanlavigne_93.

Sebelumnya, Suwon FC juga sempat merasakan hujatan dari netizen Tanah Air di media sosial usai mengunggah foto Prtama Arhan dalam perkenalan jersey ketiganya di K-League 1.

Postingan tersebut ramai dibanjiri komentar netizen Indonesia. Mayoritas berupa kritikan karena menilai Arhan hanya dijadikan sebagai bisnis.

Baca Juga

Ketum Futsal Apresiasi Dukungan PSSI dan Kemenpora

Persib Bandung

Persib Waspadai Performa Apik Bali United

Kunci Kemenangan Persija Lawan PSBS Biak

Persija Jakarta/Foto: Persija.id

Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, Pukul 19.00 WIB

Trio Brasil Dominasi Topskor Super League 2025/2026