Belum 24 Jam, Followers Instagram Oxford United Meroket

Belum 24 jam setelah Marselino Ferdinan bergabung, jumlah followers Instagram Oxford United meroket.

Share:
article
Laga antara Coventry City vs Oxford United pada Rabu (28/8/2024) dini hari WIB mendatang bisa menjadi ajang debut bagi Marselino Ferdinan.
Bola
Laga antara Coventry City vs Oxford United pada Rabu (28/8/2024) dini hari WIB mendatang bisa menjadi ajang debut bagi Marselino Ferdinan.

"Marselino adalah pemain yang sangat menonjol. Banyak berita di Asia menyebutkan bahwa dia adalah salah satu pemain muda terbaik yang sedang berkembang, jadi ini adalah kesempatan yang baik menjadikannya bagian dari apa yang kami lakukan," ujarnya.

"Dia adalah pemain penyerang yang sangat menarik dan saya sangat senang bisa melihat bagaimana perkembangannya."

[Baca Juga: Tak Ada Pemain Asia Sukses di Oxford United, Marselino Salah Klub?]

"Marselino memiliki banyak talenta yang kami cari dalam seorang pemain, dan kami lihat dia memiliki hasrat yang nyata untuk ingin berkembang dan memanfaatkan kesempatan ini," ucapnya.

Belum 24 jam setelah mengumumkan perekrutan Marselino, jumlah followers Instagram Oxford United meroket.

Ditelisik melalui laman Socialblade, Selasa (20/8/2024), awalnya jumlah followers Instagram Oxford United adalah 83.269 pada Senin (19/8/2024).

Per Selasa (20/8/2024) pukul 06.45, jumlah followers Instagramnya meroket menjadi 123 ribu atau mengalami kenaikan sebanyak 40 ribu.

Jumlah ini diyakini akan semakin meningkat dalam beberapa hari ke depan. Bukan rahasia lagi, setiap klub luar negeri yang merekrut pemain Indonesia, jumlah followers media sosial pasti meroket.

[Baca Juga: Jadwal Pertandingan Oxford United vs Swansea: Duel Marselino vs Nathan]


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso