Ada 6 Pemain Dikonfirmasi Masuk Skuat Timnas Indonesia, Siapa Saja?

PSSI belum mengumumkan nama pemain untuk putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Tapi, pihak klub sudah membocorkan lebih dulu.

Share:
article
Maarten Paes dikabarkan bisa kembali merumput di Eropa usai dikaitkan dengan salah satu kesebelasan Serie A yakni Empoli.
Bola
Maarten Paes dikabarkan bisa kembali merumput di Eropa usai dikaitkan dengan salah satu kesebelasan Serie A yakni Empoli.

www.sportcorner.id - PSSI belum mengumumkan nama pemain untuk putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Tapi, pihak klub sudah membocorkan lebih dulu.

Indonesia akan melakoni pertandingan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Tim Merah Putih ada di Grup C bersama Arab Saudi, Australia, Jepang, Bahrain, dan China.

Dua laga pertama yang akan dijalani Indonesia adalah menghadapi Arab Saudi dan Australia.

Indonesia akan tandang ke Stadion King Abdullah Sports City, Kamis (5/9/2024). Kemudian, giliran menjamu Australia pada Selasa (10/9/2024) di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

[Baca Juga: 5 Pemain yang Bisa Dinaturalisasi PSSI pada September 2024]

Walau PSSI belum merilis nama-nama pemain untuk Timnas Indonesia, tapi beberapa klub sudah membocorkan bahwa pemainnya mendapat surat panggilan memperkuat skuat Garuda.

Berikut 6 Pemain yang Dipastikan Masuk Skuat Timnas Indonesia

Dimas Drajad

Persib sudah membocorkan bahwa Dimas Drajad dipanggil ke skuat Timnas Indonesia via pernyataan di laman resminya.

Ramadhan Sananta

Persis Solo juga mengonfirmasi bahwa Ramadhan Sananta masuk ke dalam skuat Timnas Indonesia.

"PSSI memanggil Sdr. Muhammad Dimas Drajad untuk mengikuti Kualifikasi Putaran 3 FIFA World Cup 2026," tulis Persib di laman resminya.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso