Daftar Klub Peserta Liga Champions 2024/2025, Ada Calon Klub Thom Haye

Berikut daftar 36 klub peserta Liga Champions 2024/2025. Salah satunya merupakan calon klub Thom Haye, Dinamo Zagreb.

Share:
article
Dinamo Zagreb lolos ke Liga Champions 2024/2025/foto: IG Liga Champions.
Bola
Dinamo Zagreb lolos ke Liga Champions 2024/2025/foto: IG Liga Champions.

www.sportcorner.id - Berikut daftar 36 klub peserta Liga Champions 2024/2025. Salah satunya merupakan calon klub Thom Haye, Dinamo Zagreb.

Dinamo Zagreb disebut-sebut tertarik mendatangkan Thom Haye, yang hingga saat ini masih belum jelas masa depannya.

Thom Haye belum mendapatkan klub baru setelah kontraknya habis bersama dengan klub asal Belanda, SC Heerenveen, pada akhir musim 2023/2024.

Kabar baik muncul setelah Dinamo Zagreb disebut tertarik untuk mendapatkan tanda tangan pemain berjuluk Profesor tersebut.

Andai Thom Haye benar-benar bergabung ke Dinamo Zagreb, maka akan jadi sejarah baru bagi pemain Indonesia di Eropa.

[Baca juga: Hasil Piala Liga Inggris: Tim Nathan dan Marselino Gugur, Sisa Baggott]

Sebab, Dinamo Zagreb dipastikan bakal tampil di Liga Champions 2024/2025.

Kepastian itu diketahui usai kemenangan yang dirah oleh Dinamo Zagreb di babak kualifikasi playoff Liga Champions pada Kamis (29/8/2024) dini hari WIB.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib