Rating Kylian Mbappe Anjlok usai Real Madrid Ditahan Imbang Las Palmas

Berikut rating Kylian Mbappe usai Real Madrid bertanding melawan UD Las Palmas di LaLiga atau Liga Spanyol.

Share:
article
Kylian Mbappe pemain Real Madrid/Sumber X @FabrizioRomano
Bola
Kylian Mbappe pemain Real Madrid/Sumber X @FabrizioRomano

www.sportcorner.id - Berikut rating Kylian Mbappe usai Real Madrid bertanding melawan UD Las Palmas di LaLiga atau Liga Spanyol.

Duel Liga Spanyol antara Real Madrid vs UD Las Palmad berlangsung pada Jumat (30/8/2024) dini hari WIB berlangsung dengan sengit.

Bertanding di Gran Canaria, Los Blancos bermain imbang melawan UD Las Palmas dengan skor akhir 1-1.

Dalam pertandingan itu, penampilan Kylian Mbappe sebagai pemain anyar tentu saja menjadi sorotan publik.

Namun, penampilan pesepakbola yang dijuluki Kura-Kura Ninja itu justru dinilai tidak memuaskan oleh para pecinta sepakbola internasional.

Baca Juga: [Australia Rilis Skuad Jelang Hadapi Timnas Indonesia: 19 Bintang Eropa]

Meski banyak serangannya yang mengancam gawang lawan, Mbappe terlihat masih kesulitan bermain bersama tim asuhan Carlo Ancelotti itu.

Padahal, ekspektasi netizen terhadap penampilan penyerang asal Prancis itu sangat tinggi. Tapi, ia gagal mempersembahkan gol untuk Real Madrid.

Melihat dari tiga pertandingan di LaLiga, nama Kylian Mbappe belum berhasil tercatat di papan skor.

Melansir dari laman resmi Ai Score, rating sang striker anjlok usai laga antara Real Madrid vs UD Las Palmas rampung.

Kylian Mbappe menjadi pemain Real Madrid mendapatkan rating terendah dalam laga tadi malam, yakni dengan nilai 5,5.


Baca Juga

Persib Optimistis Tatap Babak 16 Besar ACL Two

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC