Timnas Indonesia Tiba di Arab, Pemain Abroad Mulai Gabung

Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Arab Saudi di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia.

Share:
Elkan Baggott dan Jay Idzes dipastikan absen untuk laga uji coba timnas Indonesia vs Tanzania pada Minggu (2/6/2024) mendatang.
Bola
Elkan Baggott dan Jay Idzes dipastikan absen untuk laga uji coba timnas Indonesia vs Tanzania pada Minggu (2/6/2024) mendatang.

Kemungkinan Maarten Paes akan melakoni debut bersama Timnas Indonesia saat melawan Australia, (10/9/2024).

Baca juga: Tak Gentar Hadapi Roberto Mancini, STY Minta Ini Kepada Pemain

Dua pemain akan absen di pertandingan melawan Arab Saudi, mereka adalah Justin Hubner dan Jordi Amat.

Justi Hubner absen karena akumulasi kartu, sedangkan Jordi Amat mengalami cedera.

"Pastinya target mendapatkan hasil baik. Saya akan berusaha semaksimal mungkin. Bola itu bundar, situasi bisa berubah, enggak ada yang tahu. Kami hanya akan berusaha semaksimal mungkin," ujar dia.

Shin Tae-yong tiba di Arab.jpeg

Rafael Struick.jpg


Baca Juga

Pemain Ajax Amsterdam/X Ajax.

Sadis! Ajax Amsterdam Pecat 7 Pemain via WhatsApp

Renato Paiva/Foto: Instagram Renato Paiva

Piala Dunia Antarklub 2025 Makan Korban