Hasil Liga Italia AC Milan vs Venezia: Jay Idzes dkk Terbantai!

Hasil Liga Italia (Serie A) 2024/2025 antara AC Milan vs Venezia, Minggu (15/9/24), di mana Jay Idzes dkk dibantai oleh Rossoneri dengan skor 4-0.

Share:
article
Bek Venezia, Jay Idzes, saat sesi pemanasan di San Siro (instagram.com/veneziafc)
Bola
Bek Venezia, Jay Idzes, saat sesi pemanasan di San Siro (instagram.com/veneziafc)

[Baca Juga: Elkan Baggot Absen, Blackpool Raih Kemenangan Perdana]

Pesta gol AC Milan di babak pertama kemudian ditutup Tammy Abraham pada menit ke-29 lewat titik putih setelah Rafael Leao dijatuhkan.

Di babak kedua, Venezia masih tertekan. Namun tim berjulu I Lagunari ini sempat mencetak gol di menit ke-71 lewat Francesco Zampano.

Nahas, gol tersebut dianulir VAR dan kemudian salah satu Venezia, Hans Nicolussi Caviglia, mendapat kartu kuning kedua.

Hingga pertandingan usai, skor 4-0 tetap bertahan. Hasil ini membuat Venezia makin terpuruk di dasar klasemen sementara Liga Italia 2024/2025.

Di laga ini, Jay Idzes tampil selama 90 menit. Dalam laga itu, ia mampu membuat lima sapuan, satu tekel, dan bahkan tak dilewati lawan sekalipun.

[Baca Juga: Emil Audero Debut, Como vs Bologna Tanpa Pemenang]

Jay Idzes juga mampu melepaskan 49 operan sukses dari 56 percobaan dan memenangkan satu dari tiga duel di lapangan serta satu dari dua duel udara.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4