Profil Eko Agus Sugiharto, Wasit Kontroversi di Laga Aceh vs Sulteng

Berikut profil Eko Agus Sugiharto, wasit kontroversial yang memimpin pertandingan antara Aceh vs Sulawesi Tengah di sepakbola PON 2024, Sabtu (14/9/2024).

Share:
article
Eko Agus Sugiharto, Wasit yang pimpin laga Aceh vs Sulteng di sepakbola PON 2024 putra.
Bola
Eko Agus Sugiharto, Wasit yang pimpin laga Aceh vs Sulteng di sepakbola PON 2024 putra.

Kabarnya, selain menjadi wasit, Eko merupakan seorang guru olahraga di SMPN 2 Belitang Jaya, Kabupaten OKU Timur.

Sebelum memimpin pertandingan Aceh vs Sulteng, Eko sudah memimpin pertandingan di fase penyisihan grup PON 2024.

Pertandingan sepakbola PON 2024 yang dipimpin oleh Eko adalah partai antara Papua Barat vs Jawa Tengah pada 3 September 2024.

Pertandingan tersebut berlangsung ketat dan berakhir dengan skor imbang, 1-1.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso