Link Live Streaming Aceh vs Jatim di Semifinal Sepakbola PON 2024

Pertandingan Aceh vs Jawa Timur akan dilangsungkan dari Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh pada Senin (16/9/2024) malam

Share:
article
Jadwal semifinal sepakbola PON 2024 sektor putra (Asprov PSSI Aceh)
Bola
Jadwal semifinal sepakbola PON 2024 sektor putra (Asprov PSSI Aceh)

Tak diketahui pasti apakah unggahan Fakhri ada kaitannya dengan kontroversi wasit Eko Agus Sugiharto pada laga Aceh vs Sulteng, Sabtu (149/2024).

Kontroversi Laga Aceh vs Sulteng

Laga Aceh vs Sulteng dilangsungkan dari Stadion Dirmuthala, Banda Aceh, Sabtu malam (14/8/2024) kemarin.

Pertandingan tersebut diwarnai banyak kontroversi yang dinilai akibat kepemimpinan Eko Agus Sugiharto yang berat sebelah.

Hal itu berujung dipukulnya Eko oleh salah seorang pemain Sulteng. Eko kemudian dilarikan ke rumah sakit terdekat.

Tak cuma itu, Sulteng pada akhirnya memilih walk out dan tak melanjutkan pertandingan saat posisi skor imbang 1-1 dan berlanjut ke perpanjangan waktu.

Akibat kondisi itu, Aceh yang sebelumnya baru bisa menyamakan kedudukan lewat penalti kontroversial pada menit ke-90+36 waktu normal diputuskan menang WO.

Baca juga: 5 Tindakan Kontroversial Wasit Eko Agus Sugiharto saat Aceh vs Sulteng

Link live streaming

Siaran langsung pertandingan Aceh vs Jatim bisa disaksikan secara live streaming di Visionplus.

MNC Group juga menyediakan layanan siaran langsung laga Aceh vs Jatim di saluran TV kabel Soccer Channel.

Kemungkinan besar INews dan TVRI juga akan menayangkan siaran langsung pertandingan Aceh vs Jatim secara free to air.


Baca Juga

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak

Bojan Hodak Gembleng Fisik Pemain Persib

Tampil Dominan, Persija Memang Layak Menang