Tanggapan Indra Sjafri Soal Timnas U-20 Main di Stadion Madya

Awalnya pertandingan Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 menggunakan SUGBK, namun kemudian dipindah ke Stadion Madya.

Share:
article
Laga Timnas Indonesia U-20 vs China U-20 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 22 Maret 2024 (pssi.org)
Bola
Laga Timnas Indonesia U-20 vs China U-20 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 22 Maret 2024 (pssi.org)

www.sportcorner.id - Pertandingan Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 akan berlangsung di Stadion Madya, kawasan GBK.

Awalnya pertandingan Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 tersebut menggunakan venue di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 akan berlangsung pada 25-29 September 2024.  

Timnas Indonesia U-20 tergabung di Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 bersama, Maladewa, Timor Leste dan Yaman.

Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri tidak mempermasalahkan pemindahan venue yang dilakukan oleh PSSI tersebut.

Baca juga: Jadwal Timnas Indonesia U-20 di Kualifikasi Piala Asia 2025

"Secara teknis untuk kami, tidak ada masalah. Kami famliar mau di SUGBK atau Stadion Madya," kata Indra Sjafri usai latihan di Stadion Madaya, Minggu (22/9/2024) malam WIB.

Dari faktor non teknis, Indra Sjafri melihat dukungan untuk Timnas Indonesia U-20 kemungkina berkurang.

Hal ini karena kapasitas Stadion Madaya maksimal hanya menampung penonton sebanyak 9 ribuan.

"Tapi kalau orang teknis melihat dari sisi marketing tentu jumlah penonton paling 5 ribu dan saya pikir dari sisi non-teknis seperti itu," ujar dia.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4