Marc Marquez: Mandalika Bikin Menderita, tapi Malaysia Lebih Buruk

Rider Ducati, Marc Marquez, menyebut MotoGP Mandalika membuatnya menderita, tapi lebih baik ketimbang Malaysia.

Share:
Marc Marquez memenangi MotoGP San Marino yang dihelat, Minggu, 8 September 2024 (MotoGP)
MotorSports
Marc Marquez memenangi MotoGP San Marino yang dihelat, Minggu, 8 September 2024 (MotoGP)

Sebagai informasi, Marc Marquez memiliki catatan buruk saat di Mandalika. Pada debutnya di sirkuit ini, ia harus mengalami Crash saat sesi pemanasan hingga dilarikan ke rumah sakit.

Lalu di tahun 2023 kemarin, Marquez terjatuh saat Sprint Race dan gagal menyelesaikan balapan karena terjauh di tikungan 13.

Dengan memori buruk itu, Marquez yang mulai bangkit di musim ini bertekad bisa finis di lima besar pada MotoGP Mandalika 2024.


Baca Juga

Marc Marquez raih pole position ke-100 sepanjang kariernya/foto: Ofisial X @DucatiCorse

Marc Marquez Keluhkan Batu Kerikil di Sirkuit Assen

Tim Red Bull F1/X Redbullracing.

Jadwal F1 GP Austria 2025, Pembuktian Red Bull di Kandang