Klasemen Runner Up Grup Kualifikasi Piala Asia U-20: Vietnam Apes!

Klasemen Runner Up terbaik fase grup Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, di mana Vietnam bernasib apes usai dipastikan gagal lolos ke putaran final.

Share:
article
Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 (Foto: AFC)
Bola
Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 (Foto: AFC)

Sejatinya, Vietnam bisa saja menemani dua rivalnya itu. Nahas, tim berjuluk The Goldes Stars ini harus mengalami nasib apes karena gagal lolos via jalur Runner Up grup terbaik.

Bagaimana tidak? Vietnam gagal lolos karena kalah selisih gol dari Yordania di peringkat kelima Runner Up grup terbaik.

Vietnam bisa saja lolos andai tak terkena aturan dari AFC. Tergabung di grup A, The Golden Stars sejatinya mampu meraih 9 poin dari 4 laga fase grup.

Sayangnya, poin dan jumlah gol yang dicetak melawan Bhutan selaku juru kunci grup A, tak dihitung sesuai aturan AFC terkait penentuan Runner Up grup terbaik.

[Baca Juga: Lolos Piala Asia U-20, Timnas Indonesia akan TC di IKN]

Apesnya lagi, Vietnam hanya butuh hasil imbang di laga terakhir melawan Suriah untuk lolos. Namun apa daya, di laga terakhir grup A itu mereka takluk 0-1 lewat gol bunuh diri Nguyen Ngoc Chien.

Selain butuh hasil imbang, Vietnam juga bisa saja lolos andai Timnas Indonesia U-20 tak bermain imbang melawan Yaman.


Baca Juga

Persib Waspadai Wajah-wajah Baru di Skuat Persis

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil