Hasil Semifinal Livoli Divisi 1 Putri: Kharisma vs Mitra Grobogan

Kharisma Premium lolos ke final Livoli Divisi 1 2024 usai mengalahkan Mitra Grobogan dengan 3-0.

Share:
article
Bola

Akhirnya Kharisma menutup set ketiga dengan keunggulan 25-7.

Baca juga: Hasil 8 Besar Livoli Divisi 1: Bharata Muda Promosi ke Divisi Utama

Dengan hasil ini, maka Kharisma masih menunggu pemenang dari Bharata Muda vs Kota Wahana Impian untuk menjadi lawannya di final Livoli Divisi 1 2024.

Laga Bharata Muda vs Kota Wahana Impian akan dimainkan, Sabtu sore pukul 16.00 WIB.

Pertandingan final Livoli Divisi 1 2024 akan berlangsung, Minggu (20/10/2024).

Sementara itu, empat tim putri yang lolos ke semifinal Livoli Divisi 1 2024 juga berhak promosi ke Livoli Divisi Utama 2025. 


Baca Juga

Timnas Malaysia/Foto: X FAM

Banding Ditolak FIFA, FAM Bakal Lanjut ke CAS

Persebaya Surabaya

Kunci Kemenangan Persebaya Lawan Persis Solo

Ketum Futsal Apresiasi Dukungan PSSI dan Kemenpora

Persib Bandung

Persib Waspadai Performa Apik Bali United

Kunci Kemenangan Persija Lawan PSBS Biak

Persija Jakarta/Foto: Persija.id

Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, Pukul 19.00 WIB

Trio Brasil Dominasi Topskor Super League 2025/2026