Statistik Panathinaikos vs Chelsea, The Blues Berpesta

Statistik Panathinaikos vs Chelsea di lanjutan UEFA Conference League 2024/2025, Kamis (24/10/24), yang dimenangkan oleh The Blues.

Share:
article
Joao Felix (x.com/ChelseaFC)
Bola
Joao Felix (x.com/ChelseaFC)

Sportcorner.id – Statistik Panathinaikos vs Chelsea di lanjutan UEFA Conference League 2024/2025, Kamis (24/10/24), yang dimenangkan oleh The Blues.

Chelsea berhasil pesta gol ke gawang Panathinaikos dalam lanjutan UEFA Conference League 2024/2025 dengan skor 4-1.

Empat gol The Blues disumbangkan oleh Joao Felix dengan dua gol, dan disusul oleh gol Mykhaylo Mudryk dan Christopher Nkunku, yang dibalas Panathinaikos lewat Facundo Pellsitri.

Berkat kemenangan ini, klub asal London Barat itu langsung naik ke puncak klasemen sementara UEFA Conference League 2024/2025.

Jalannya Pertandingan

Sejak babak pertama dimulai, Panathinaikos dan Chelsea saling jual beli serangan. Tapi, justru The Blues yang berhasil mencetak gol lebih dulu.


Baca Juga

Persebaya Surabaya

3 Fakta Menarik Jelang Duel Persebaya vs Persija

Logo Piala Dunia 2026/Foto: Istimewa

28 Negara Lolos ke Piala Dunia 2026 Per 15 Oktober

Patrick Kluivert/Foto: SportCorner.id/Fachri Ghozali

Kapan PSSI Bahas Masa Depan Patrick Kluivert?

Patrick Kluivert/Foto: Timnas Indonesia

Tunggu Apa Lagi? Pecat Patrick Kluivert dkk