Safety Riding FIFGroup: Siapa Bilang Berkendara Perlahan Lebih Aman?

Tidak sedikit pengendara yang menyadari bahwa dengan berkendara perlahan-lahan juga mampu menjadi pemicu kecelakaan lalu lintas.

Share:
FIF Safety Riding - CHADIE
Otomotif
FIF Safety Riding - CHADIE

www.SportCorner.id - PT Federal International Finance (FIFGroup) sebagai Platinum Sponsor ajang Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2024, kembali mengampanyekan budaya safety riding kepada para konsumen Honda, sebagai upaya menekan angka kecelakaan di jalan raya.

Di ajang IMOS 2024 di hari kedua ini, FIFGroup mengundang komunitas Honda PCX untuk mengikuti soching clinic singkat terkait safety riding sekaligus berbagi kegembiraan lewat berbagai game bertema edukasi keselamatan berkendara.

Materi safety riding kali ini, disampaikan oleh Head of Safety Riding Promotion Agus Sani dari diler sepeda motor Honda untuk wilayah Jakarta - Tangerang PT Wahana Makmur Sejati.

Manusia menjadi penyebab utama kecelakaan lalu lintas

Berdasarkan data survey internal kecelakaan konsumen PT Astra Honda Motor (AHM) 2024, faktor kesalahan manusia menjadi penyebab utama kecelakaan lalu lintas, yaitu sebesar 90%. Sisanya adalah faktor lingkungan, jalan, kendaraan dan faktor lainnya.

Baca juga: Kembali Jadi Platinum Sponsor IMOS 2024 FIFGroup Tebar Promo Spesial


Baca Juga

Beyond semangat berbagi dan kepedulian terhadap sesama. (BYD)

Komunitas Beyond Berbagi dengan Anak Yatim di Bulan Ramadhan

Peningkatan volume lalu lintas arus mudik Lebaran. (Jasa Marga)

Arus Mudik di Tol Jakarta-Cikampek Meningkat

Peringkat kualitas mobil Aion. (Aion)

Aion Raih Penghargaan Merek Mobil Independen Energi Baru 2024

Diskon tarif Tol berlaku selama delapan hari. (Jasa Marga)

Diskon Tarif Tol Trans Jawa dan Trans Sumatra Berlaku Hari Ini

Servis ringan wajib cegah mobil mogok di libur lebaran. (A&A Autos)

General Check Up, Cegah Mobil Mogok saat Mudik

Mobil listrik Jetour X50e EV. (Bagus)

5 Mobil Baru Jetour Bakal Meluncur di 2025, Ini Bocorannya

Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU). (Jasa Marga)

Pemudik Mobil Listrik Lebaran 2025 Diproyeksi Meningkat 500 Persen

Ilustrasi. (Jasa Marga)

Trik Aman Mudik Pakai Mobil Listrik