Hasil dan Klasemen EPA Liga 1 U-18 2024/2025 Pekan ke-9: PSS Belum Terkalahkan

Hasil dan klasemen EPA Liga 1 u-18 2024/2025 pekan ke-9, Sabtu (2/11/24), di mana PSS Sleman menjadi satu-satunya tim yang belum terkalahkan.

Share:
article
PSS Sleman U-18 masih belum terkalahkan di EPA Liga 1 2024/2025/foto: Twitter Persis Youth.
Bola
PSS Sleman U-18 masih belum terkalahkan di EPA Liga 1 2024/2025/foto: Twitter Persis Youth.

Sementara itu dari grup A, Persija Jakarta U-18 juga tetap mempertahankan statusnya di puncak klasemen pasca menang 1-0 atas Semen Padang.

Kemenangan ini membawa Persija tetap unggul dua poin atas Barito Putera yang menang tipis 1-0 atas Dewa United.

Beralih ke grup C, PSM Makassar juga masih kokoh di puncak usai bermain imbang 1-1 melawan tim peringkat kedua, Malut United.

Hasil imbang ini cukup bagi PSM untuk menjaga jarak tiga poin dengan Malut United yang ada di peringkat kedua.

Berikut hasil dan klasemen EPA Liga 1 U-18 2024/2025 pekan ke-9 pada Sabtu (2/11/24).

[Baca Juga: Hasil Liga 1: Borneo FC Gusur Persebaya di Puncak Klasemen]

Grup A

- Barito Putera 1-0 Dewa United
- Persija Jakarta 1-0 Semen Padang
- Persita Tangerang 1-0 PSBS Biak

1. Persija 18 poin


Baca Juga

Persebaya Surabaya

Kunci Kemenangan Persebaya Lawan Persis Solo

Ketum Futsal Apresiasi Dukungan PSSI dan Kemenpora

Persib Bandung

Persib Waspadai Performa Apik Bali United

Kunci Kemenangan Persija Lawan PSBS Biak

Persija Jakarta/Foto: Persija.id

Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, Pukul 19.00 WIB

Trio Brasil Dominasi Topskor Super League 2025/2026