Update Tiket Laga Indonesia vs Arab Saudi: Sisa Tiga Kategori

Masih terdapat sisa tiket di laga Indonesia vs Arab Saudi yang dapat dibeli oleh para pecinta sepakbola Tanah Air.

Share:
Bola

www.sportcorner.id - Masih terdapat sisa tiket di laga Indonesia vs Arab Saudi yang dapat dibeli oleh para pecinta sepakbola Tanah Air.

Timnas Indonesia akan segera melakoni laga lanjutan Grup C di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dengan menjamu dua tim raksasa Asia, Jepang dan Arab Saudi.

Jepang akan bertandang ke Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pada Jumat (15/11/2024) dan Arab Saudi akan bertamu pada Selasa (19/11/2024) pada pukul 19.00 WIB.

Jelang dua laga kandang tersebut, Timnas Indonesia telah secara resmi membuka penjualan empat kategori tiket di aplikasi Livin Mandiri pada Sabtu (2/11/2024).

Keempat kategori tersebut adalah Premium West/East, Garuda West/East, Garuda South/North, dan Upper Garuda. Sebagaimana diketahui, para penggemar harus menggunakan akun Garuda ID untuk membeli tiket.

Baca Juga: [Perbandingan Harga Tiket Timnas Indonesia: Lawan Jepang dan Arab Lebih Murah]


Baca Juga

Pro League Futsal 2024/2025/ Media PFL

Jadwal & Link Live Streaming PFL 2024/2025 Pekan Kedelapan

Pelatih PEC Zwolle, Johnny Jansen, yang dikaitkan dengan Bali United (Foto: instagram/@peczwolle)

Teco Angkat Kaki, Bali United Gaet Pelatih PEC Zwolle

Malut United 2025/ X Malut United

Hasil Liga 1 Malut United Tunda Pesta Juara Persib

Hasil Bali United vs Dewa United di Liga 1 2024/2025 (Foto: instagram/@baliunitedfc)

Hasil Liga 1 Barito Putera vs Dewa United, Persib Juara?