Modifikasi Lampu Mobil? Waspada dan Kenali Bahayanya

Modifikasi lampu mobil memang menarik, tapi berisiko! Kenali bahayanya dan pentingnya perlindungan asuransi untuk menjaga keselamatan berkendara.

Share:
article
Silau - FREEPIK
Otomotif
Silau - FREEPIK

3. Aki Menjadi Lebih Boros

Lampu dengan daya yang lebih besar bisa menyebabkan daya aki cepat habis. Kelebihan beban listrik pada aki juga mempercepat kerusakan. Aki yang gampang habis membuat biaya perawatan meningkat.

4. Menyilaukan Pengendara Lain

Lampu mobil yang terlalu terang dan tidak fokus ke jalan, dapat menyilaukan pengendara lain. Lampu dengan sorot terlalu tinggi atau terlalu menyebar dapat mengganggu pengendara lain. Hal ini tentunya akan meningkatkan risiko kecelakaan.

5. Membatasi Visibilitas

Modifikasi lampu yang tidak tepat dapat menyebabkan jarak pandang menjadi lebih pendek atau tidak merata. Lampu yang tidak folus ke jalan dan cenderung menyebar akan membuat cahaya kurang efektif pada daerah yang benar-benar dibutuhkan.

Baca juga: Tips Mempersiapkan Mobil Menjelang Musim Penghujan

Hal ini tentunya akan membahayakan pengendara, akibat menurunnya visibilitas pengendara, terutama saat melintasi area minim penerangan atau saat kondisi cuaca buruk.

Pentingnya Proteksi Kendaraan

Bagi pemilik kendaraan yang ingin melakukan modifikasi, pastikan untuk tetap mematuhi regulasi dan  berkonsultasi terlebih dahulu dengan profesional. Modifikasi pada kendaraan umumnya tidak tercakup secara otomatis dalam polis asuransi mobil standar.


Baca Juga

GIIAS Makassar 2025 siap digelar di venue baru. (Seven Event)

Ada Apa di Pameran Otomotif GIIAS Makassar 2025?

GAIKINDO Jakarta Auto Week 2025. (Bagus)

Butuh Mobil Baru? Manfaatkan Ragam Program di GJAW 2025