Fakta Song Jae-rim, yang Dikabarkan Meninggal Dunia: Pernah Ikut Balap Motor

Berikut fakta Song Jae-rim, aktor Korea Selatan yang dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (12/11/2024). Pernah ikuti Kejuaraan Superbike Korea.

Share:
article
Song Jae-rim dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (12/11/2024)/foto: IG Song Jae-rim.
Sportainment
Song Jae-rim dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (12/11/2024)/foto: IG Song Jae-rim.

Song Jae-rim juga membintangi sejumlah film seperti Tunnel 3D, On Your Wedding Day, Clean with Passion Now, dan Cafe Minamdang.

Kabarnya, ia ikut tampil dalam dua film baru berjudul Get Rich dan Salmon. Namun, kedua film tersebut belum memasuki proses syuting.


Baca Juga

Kampanye #PersibUntukSumatera Diperpanjang

Komentar Julio Cesar soal Store Baru Persib di Garut

Ronaldo Beli 2 Rumah Mewah di Pulau Pribadi

Ciro Alves Ajukan Permohonan Jadi WNI

Tata Cara Ikut Lelang Jersey Persija via Instagram

Persija Lelang Jersey untuk Korban Bencana Sumatera

Jakmania Bikir Rekor di Laga Persija vs PSIM

Persib Buka Store Baru di Tasikmalaya