Catatan Mentereng Rizky Ridho di Timnas Indonesia Senior, Bek Terbaik Saat Ini?

Rizky Ridho bisa ditahbiskan sebagai bek terbaik Timnas Indonesia senior saat ini bila melihat catatan menterengnya saat ini. Catatan apa itu?

Share:
article
Elkan Baggott dan Jay Idzes dipastikan absen untuk laga uji coba timnas Indonesia vs Tanzania pada Minggu (2/6/2024) mendatang.
Bola
Elkan Baggott dan Jay Idzes dipastikan absen untuk laga uji coba timnas Indonesia vs Tanzania pada Minggu (2/6/2024) mendatang.

Bukan tanpa alasan jika selanjutnya Rizky Ridho disebut sebagai bek terbaik Timnas Indonesia saat ini. Apalagi jika melihat catatannya di tim senior.

Dalam dua tahun terakhir, atau dalam periode 2022-2024, Rizky Ridho tak pernah mendapat kartu kuning ataupun kartu merah.

Jika dihitung, sudah 27 laga bersama Timnas Indonesia senior dilewati oleh jebolan akademi Persebaya Surabaya itu dalam kurun waktu tersebut.

Adapun kartu kuning terakhir yang didapatnya di Timnas Indonesia senior terjadi pada September 2022 lalu saat menghadapi Curacao.

Catatan apik ini bahkan mengungguli bek-bek Timnas Indonesia senior lainnya yang kerap panen kartu seperti Justin Hubner, Jay Idzes, maupun Jordi Amat.

[Baca Juga: Sejumlah Klub Top Liga Eropa Tertarik Meminang Pemain Timnas Indonesia]

Berkat konsistensinya dan permainan bertahannya yang bersih itu, banyak yang meminta agar Rizky Ridho segera Abroad atau bermain di luar negeri.

Salah satu yang meminta agar Rizky Ridho cabut ke luar negeri adalah Kevin Diks. Penggawa FC Copenhagen itu menilai kompatriotnya punya kualitas mumpuni di usia yang masih relatif muda.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib