Rekap Hasil UEFA Conferece League: Chelsea Unbeaten, Kevin Diks Jadi Pahlawan

Rekap hasil UEFA Conference League 2024/2025, Jumat (29/11/24), di mana Chelsea masih Unbeaten dan Kevin Diks jadi pahlawan FC Copenhagen.

Share:
Kevin Diks (x.com/FCKobenhavn)
Bola
Kevin Diks (x.com/FCKobenhavn)

Sportcorner.id – Rekap hasil UEFA Conference League 2024/2025, Jumat (29/11/24), di mana Chelsea masih Unbeaten dan Kevin Diks jadi pahlawan FC Copenhagen.

Bek Timnas Indonesia, Kevin Diks, menjadi pahlawan FC Copenhagen hingga berhasil meraih kemenangan perdana di UEFA Conference League.

Di laga kontra Dinamo Minsk, bek berusia 28 tahun itu mampu mencetak gol kemenangan FC Copenhagen lewat titik putih sehingga timnya menang 2-1 atas tuan rumah.

Gol Kevin Diks lewat titik putih itu menjadi gol ke-8 nya musim ini dari 27 pertandingan di segala ajang.

Berkat kemenangan itu, Kevin Diks membawa FC Copenhagen merangsek ke posisi 19 atau zona kelolosan ke babak 16 besar.


Baca Juga

Real Madrid vs Barcelona El Clasico 2024/ X Barcelona

Jadwal El Clasico di LALIGA Musim 2025/2026

Pemain Ajax Amsterdam/X Ajax.

Sadis! Ajax Amsterdam Pecat 7 Pemain via WhatsApp

Renato Paiva/Foto: Instagram Renato Paiva

Piala Dunia Antarklub 2025 Makan Korban