Hasil Man United vs Everton di Pekan ke-13 Premier League

Hasil Man United vs Everton pada pekan ke-13 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris

Share:
article
Stadion Manchester United, Old Trafford (Foto: SportCorner.id/Reza Adi Surya)
Bola
Stadion Manchester United, Old Trafford (Foto: SportCorner.id/Reza Adi Surya)

Sportcorner.id - Hasil Man United vs Everton pada pekan ke-13 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris.

Pertandingan Manchester United vs Everton berlangsung di Stadion Old Trafford, Inggris, Minggu (1/12/2024).

Sebelum laga ini, Man United menempati peringkat ke-13 klasemen sementara dengan 16 poin dari 12 laga.

Adapun Everton di peringkat ke-15 dengan 11 poin dari 12 laga.

Pertandingan berakhir dengan skor 4-0 untuk kemenangan Man United.

BACA JUGA: Marcus Rashford Buat Ruben Amorim Cetak Rekor saat Ipswich vs Man United

Gol-gol dalam kemenangan telak Man United disumbangkan Marcus Rashford (34, 46) dan Joshua Zirkzee (41, 64).

Kemenangan telak atas Everton makin mempertegas dominasi Setan Merah atas tim dari Merseyside itu.

Dalam enam pertemuan terakhir antara Manchester United dan Everton, Setan Merah mendominasi dengan kemenangan di empat pertandingan dan satu kali imbang.

Berikut adalah hasil head to head Man United vs Everton:

  • 1 Desember 2024: Manchester United menang 4-0 di kandang.
  • 9 Maret 2024: Manchester United menang 2-0 di kandang.
  • 26 November 2023: Manchester United menang 3-0 saat tandang.
  • 8 April 2023: Manchester United menang 2-0 di kandang.
  • 6 Januari 2023: Manchester United menang 3-1 di kandang.
  • 9 Oktober 2022: Manchester United menang 2-1 di kandang Everton

Enam pertandingan terakhir

Man United

Berikut hasil enam pertandingan terakhir Manchester United di semua kompetisi:


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib