Klasemen Liga 2 Grup 1 usai PSKC Cimahi vs Persikabo

Berikut klasemen Liga 2 2024/2025 Grup 1 usai pertandingan PSKC Cimahi vs Persikabo 1973, Minggu (15/12/2024) sore WIB.

Share:
article
PSKC Cimahi menang 2-0 atas Persikabo 1973 di Grup 1 Liga 2 2024/2025/foto: IG PSKC Cimahi.
Bola
PSKC Cimahi menang 2-0 atas Persikabo 1973 di Grup 1 Liga 2 2024/2025/foto: IG PSKC Cimahi.

Dengan tambahan tiga poin, PSKC Cimahi naik ke posisi dua klasemen Grup 1 dengan 24 poin.

Mereka terpaut tiga angka dari Persiraja Banda Aceh yang ada di puncak klasemen.

Peringkat ketiga ditempati oleh PSPS Pekanbaru dengan 23 poin dari 14 laga.

[Baca juga: Hasil Liga 2 Bekasi City vs Dejan dan Persekat vs Persiku]

Posisi PSKC dan PSPS masih belum aman karena PSMS Medan memiliki satu tabungan laga yang belum dimainkan.

PSMS Medan ada di peringkat keempat dengan 22 poin dari 13 pertandingan yang telah dijalani.

Hasil Bekasi City vs Dejan FC

Pada laga lainnya, Dejan FC berhasil mencuri tiga poin dari markas Bekasi City FC.

Dejan FC menang dengan skor 2-1 atas Bekasi City FC pada laga yang digelar di Stadion Purnawarman, Purwakarta.

[Baca juga: Klasemen Liga 2 Grup 3 usai Laga Persewar Waropen vs Deltras Sidoarjo]

Menariknya, tiga gol pada laga itu dicetak di 10 menit akhir babak kedua.

Gol pertama dicetak Syahwal Ginting di menit ke-80. Kemudian Bekasi City membalas melalui Renan da Silva pada menit ke-85.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4