Klasemen Liga Nusantara Grup A, PSGC Jadi Pemuncak

PSGC Ciamis memuncaki klasemen dengan 6 poin, Persikab Kabupaten Bandung menempel dengan poin sama.

Share:
article
Liga Nusantara 2024/2025 digelar pada 13 Desember 2024 hingga 26 Februari 2025/foto: IG Nusaliga
Bola
Liga Nusantara 2024/2025 digelar pada 13 Desember 2024 hingga 26 Februari 2025/foto: IG Nusaliga

Baca juga:  Tanggapan Pelatih Terkait Format Baru Liga Nusantara

Kemudian Perserang Serang bermain imbang 2-2 saat berhadapan dengan 757 Kepri Jaya FC.

Sedangkan Persikab Kabupaten Bandung menang 2-1 atas Sumut United FC.

Pertandingan Liga Nusantara 2024/2025 untuk Grup A dipusatkan di Solo, di mana Stadion UNS dan Lapangan Kotabarat menjadi venuenya.

Liga Nusantara musim ini diikuti oleh 16 tim yang dibagi menjadi Grup A dan Grup B.

Grup B dipusatkan di kota Bali, di mana Stadion I Gusti Ngurah Rai dan Gelora Samudra Kuta menjadi venuenya.

Baca juga: Rekap Hasil dan Klasemen Liga Nusantara: Persekabpas Pesta Gol dan Jadi Pemuncak

Berikut klasemen Grup A:

1. PSGC Ciamis: 6 poin
2. Persikab Kab Bandung: 6 poin
3. Sumut United FC: 3 poin
4. PCB Persipasi: 3 poin
5. Tornado FC Pekanbaru: 3 oin
6. 757 Kepri Jaya FC: 1 poin
7. Perserang Serang: 1 poin
8. PSDS Deli Serdang: 0 poin


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib