Hasil Final Piala Soeratin U-15: Josal FC Piaman Juara Dramatis

Berikut ini adalah hasil pertandingan final Piala Soeratin U-15 antara Josal FC Piaman melawan Gabsis Sambas.

Share:
article
Gabsis Sambas vs Josal FC di Piala Soeratin U-15 (Foto: Tangkap Layar PSSI TV)
Bola
Gabsis Sambas vs Josal FC di Piala Soeratin U-15 (Foto: Tangkap Layar PSSI TV)

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah hasil pertandingan final Piala Soeratin U-15 antara Josal FC Piaman melawan Gabsis Sambas.

Dalam pertandingan yang digelar di Stadion Mandala Krida, Yogyakarta, Jumat (20/12/2024), Josial FC meraih kemenangan dengan skor 2-1.

Kemenangan Josal FC didapat secara dramatis atas Gabsis Sambas. Josial FC unggul 1-0 di babak pertama.

Kemudian, Gabsis Sambas menyamakan skor di masa injury time. Ketika diprediksi laga akan berakhir imbang, Josal FC mencetak gol menit ke-90+5.

Semifinal Piala Soeratin U-15

Gabsis Sambas dan Josal FC melangkah ke final usai mengalahkan lawan-lawannya pada babak semifinal yang sama-sama berlangsung di Sleman, Rabu (18/12/2024).

[Baca Juga: Jadwal Final Piala Soeratin U-15: Gabsis Sambas vs Josal FC]

Gabsis Sambas menang telak 5-0 atas wakil Kepulauan Riau, Kepri Belia FC dalam laga yang dihelat di Lapangan Purwobinangun.

Sementara itu, Josal FC Piaman menang tipis 2-1 atas wakil Aceh, Tamiang United dalam pertandingan yang dilangsungkan di Lapangan YIS.


Baca Juga

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4