Ambisi Pelatih Vietnam Lampaui Prestasi Shin Tae-yong di Piala AFF

Pelatih Vietnam, Kim Sang-sik, berambisi melampaui prestasi kompatriotnya, Shin Tae-yong, pada ajang Piala AFF 2024.

Share:
article
Kim Sang-sik, mantan pemain asuhan dan rekan Shin Tae-yong yang diisukan bakal latih Vietnam.
Bola
Kim Sang-sik, mantan pemain asuhan dan rekan Shin Tae-yong yang diisukan bakal latih Vietnam.

Sportcorner.id – Pelatih Vietnam, Kim Sang-sik, berambisi melampaui prestasi kompatriotnya, Shin Tae-yong, pada ajang Piala AFF.

Dilansir dari media Vietnam, Soha, Kim Sang-sik berambisi memenangi Piala AFF 2024 bersama Vietnam di edisi pertamanya sebagai pelatih.

Seperti yang diketahui, Shin Tae-yong mengukir catatan manis di edisi perdananya di Piala AFF dengan menembus babak final pada 2021 lalu.

Sayangnya, Shin Tae-yong gagal membawa pulang gelar juara usai dibekuk oleh Thailand di partai puncak dengan agregat 2-6.

Tak ingin memiliki nasib serupa dengan Shin Tae-yong, Kim Sang-sik pun berambisi bisa meraih gelar juara di edisi perdananya di Piala AFF 2024.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4